Ikan Mas ( Common Carp ) mempunyai indera penciuman yang sangat tajam...,tetapi kemampuan penglihatan nya sangat buruk.,sehingga memancing ikan mas galatama dengan essen di perlukan keahlian untuk meracik umpan dengan aroma essen yang bisa membuat kita strike dan meraih juara....
Di karenakan ikan mas galatama biasanya adalah ikan lama yang sudah biasa terpancing oleh berbagai umpan..
Adapun beberapa tips untuk para pemancing di antaranya :
1. Perhatikan keadaan air di kolam (jernih atau keruh)
2. Kolam kondisi air jernih..,ikan cenderung suka dengan aroma yang lemah.
3. Kolam kondisi air keruh...,ikan cenderung suka dengan aroma yang keras.
4. Gunakan kendur super ( Nylon ) karena kekuatan nya lebih daripada kendur biasa..
Semoga tips ini bermanfaat bagi para mancing mania...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar